Rapat Koordinasi Perencanaan Tahun 2022






Tim Bapelitbang Tabanan mengikuti Rapat Koordinasi Perencanaan Tahun 2022 di Hotel Puri Dajuna Pekutatan Kabupaten Jembrana dengan narasumber Kaban Bapelitbang Provinsi Bali, Kaban Bapelitbang Kabupaten/ Kota se Bali, BPS Provinsi Bali, Kemendagri. Semua Kabupaten / kota sepakat mengembangkan satu data daerah untuk mendukung Satu Data Indonesia.