Rakor Program Kerja Pengawasan Kerasipan Tahunan (PKPKT) Tahun 2023





Tabanan, 11/04/2023.Mohon ijin menyampaikan hasil Rakor Program Kerja Pengawasan Kerasipan Tahunan (PKPKT) Tahun 2023.
Rakor dilaksanakan diruang rapat lantai tiga kantor Bupati Tabanan.
Rakor terbagi menjadi dua sesi:
1.sesi pemaparan materi oleh provinsi Bapak Wayan Suarjana SE., MT
2.sesi tanya jawab
Peserta Rakor:
1.Ibu Asisten Administrasi umum Sekda Kabupaten Tabanan
- Bapak Kadis Perpustakaan dan arsip
- Bapak wayan Suarjana SE., MT(sebagai narasumber dari provinsi)
Setelah doa bersama acara dilanjutkan dengan membacakan laporan dari ketua panitia penyelenggara ( Kadis persip)
Sambutan oleh Bapak Bupati yang diwakili oleh Ibu Asisten tiga sekaligus membuka Rakor.
Acara berikutnya diisi dengan pemaparan materi pengawasan kearsipan oleh provinsi (bapak Suarjana SE., MT) sekaligus beliau sebagai narasumber.
Isi pembahasan: - Tujuan
Terwujudnya pengelolaan arsip yang handal.
UPAYA PENCAPAIAN
Penyelenggaraan kearsipan yang sesuai dengan norma standar, prinsip dan kaidah kearsipan
2.Manfaat
3.Harapan PKPKT tahun 2023
- pengawasan kearsipan berkelanjutan
-ketersediaan dan kemanfaatan arsip
-Terwujudnya akuntabilitas kinerja (OPD dan lembaga kearsipan)
Kunci-kunci pengelolaan arsip yang paling utama
1.penciptaan /pencatatan pertama
2.pemeliharaan
3.penggunaan
4.penyusutan
Dihimbau kepada semua perangkat daerah betul-betul memperhatikan pelaksanaan kearsipan yang nantinya bisa menyelamatkan kita semua
Demikian yang dapat saya laporkan sukseme